Damkar Berikan Simulasi Penanganan Kebakaran kepada Pegawai Puskesmas Manggari

KUNINGAN (KN),- Pemadam Kebakaran (Damkar) Sat Pol PP Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, memberikan pelatihan simulasi penanganan kebakaran kep...



KUNINGAN (KN),- Pemadam Kebakaran (Damkar) Sat Pol PP Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, memberikan pelatihan simulasi penanganan kebakaran kepada pegawai Puskesmas Manggari, Kecamatan Lebakwangi, Kamis (24/11/2022).

Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) Damkar, Mh. Khadafi Mufti, saat dikonfirmasi telepon selulernya mengatakan, dalam kegiatan itu juga memberikan pemahaman tata cara penggunaan Alat Pemadam Kebakaran Ringan (APAR).

"Pelatihan dan simulasi bertujuan untuk meningkatkan mutu pelayanan, dimulai pukul 11.00 hingga 14.00 WIB, dihadiri 49 orang peserta. Sedangkan personel Damkar berjumlah lima anggota dan dilengkapi satu unit Randis roda empat," sebutnya.

Kegiatan tersebut berdasarkan surat permohonan narasumber dan pelatihan penanganan kebakaran menggunakan APAR dari Kepala Puskesmas  No. 440/277/PMK MGR/2022 tertanggal 01 November 2022.

Regulasi kebakaran diatur dalam Perda Kabupaten Kuningan Nomor 4 Tahun 2022 Tentang Perubahan Peraturan Daerah Nomor 08 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran di Kabupaten Kuningan. 

Kemudian, Perda Kabupaten Kuningan Nomor 02 Tahun 2022  tentang Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran.

Surat Edaran Bupati Kuningan Nomor 300/210/SATPOLPP/2022 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran.

Pada kesempatan itu, ia  menyampaikan pesan kepada masyarakat agar mengikuti anjuran Pemerintah Kabupaten Kuningan tentang Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran.

"Masyarakat harus ikut berperan aktif dalam pencegahan dan penanggulangan kebakaran serta 
waspada terhadap segala jenis potensi  kebakaran," katanya.

Pewarta : deha.



Nama

BERITA,1966,FEATURE,428,HEADLINE,2333,OPINI,32,RAGAM,17,
ltr
item
kamangkaranews: Damkar Berikan Simulasi Penanganan Kebakaran kepada Pegawai Puskesmas Manggari
Damkar Berikan Simulasi Penanganan Kebakaran kepada Pegawai Puskesmas Manggari
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjf2zeAHUjsatLjaPnU7QBAD785dMYM6L32VhcTLEXCx07Bx2ZU0j5r52qk38GeRPWGDoArFBBMo1XG-n-8602F_oezVvvuo4_u6iFyqzHySc-I4UCkz5uslDApnvG2djPpBrGWTOR50y8rVKfeVygL8HV5Q11h590WCKbso9lWQeVEjXdCcJFegnts/w400-h226/IMG-20221124-WA0110.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjf2zeAHUjsatLjaPnU7QBAD785dMYM6L32VhcTLEXCx07Bx2ZU0j5r52qk38GeRPWGDoArFBBMo1XG-n-8602F_oezVvvuo4_u6iFyqzHySc-I4UCkz5uslDApnvG2djPpBrGWTOR50y8rVKfeVygL8HV5Q11h590WCKbso9lWQeVEjXdCcJFegnts/s72-w400-c-h226/IMG-20221124-WA0110.jpg
kamangkaranews
https://www.kamangkaranews.com/2022/11/damkar-berikan-simulasi-penanganan.html
https://www.kamangkaranews.com/
https://www.kamangkaranews.com/
https://www.kamangkaranews.com/2022/11/damkar-berikan-simulasi-penanganan.html
true
2411474526934600298
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content