Oknum Pejabat Dinas Perkimtaru Dinilai Arogan

TEGAL (KN),- Seorang oknum pejabat Dinas Perkimtaru dinilai arogan ketika didatangi wartawan untuk konfirmasi terkait program Pekerj...




TEGAL (KN),- Seorang oknum pejabat Dinas Perkimtaru dinilai arogan ketika didatangi wartawan untuk konfirmasi terkait program Pekerjaan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di ruang kerjanya, Kamis (24/10/2019)

Seperti diberitakan media ini, Rabu (23/10/2019) program RTLH di Desa Harjosari Lor, Kecamatan Adiwerna, Kabupaten Tegal, disinyalir menyalahi aturan karena pekerjaan belum selesai tapi sudah ditinggalkan begitu saja.

Oknum pejabat berinisial G tersebut mengatakan, kalau mau meminta data harus ijin sama Bareskrim dulu.

“Nanti kalau sudah dari sana kami akan melayani” katanya.

Saat ditanya apakah setiap wartawan ataupun masyarakat harus ijin dulu ke Bareskrim dan atas inisiatif atau instruksi siapa panjengan mewajibkan harus ada surat ijin tersebut, ia mengatakan, ini memang aturan dari APH.

“Saya yang masuk penjara atau panjenengan yang masuk nanti ke ranah hukum," ujarnya dengan nada tinggi.

Sementara itu, salah seorang aktivis senior Slamet Ortega, ketika diminta pendapatnya, mengatakan, siapapun pejabat ataupun ASN yang berprilaku arogan harus dilaporkan ke Ombudsman.

“Karena kewajiban sebagai ASN untuk melayani bukan untuk dilayani," tandasnya

Fr--




Nama

BERITA,1966,FEATURE,428,HEADLINE,2333,OPINI,32,RAGAM,17,
ltr
item
kamangkaranews: Oknum Pejabat Dinas Perkimtaru Dinilai Arogan
Oknum Pejabat Dinas Perkimtaru Dinilai Arogan
https://1.bp.blogspot.com/-sJ4fTMELDEs/XbGMgFi2ELI/AAAAAAAADJA/445zsGDFC-0En0diKye3sm36MBvLcfUjwCNcBGAsYHQ/s640/Oknum%2Barogan.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-sJ4fTMELDEs/XbGMgFi2ELI/AAAAAAAADJA/445zsGDFC-0En0diKye3sm36MBvLcfUjwCNcBGAsYHQ/s72-c/Oknum%2Barogan.jpg
kamangkaranews
https://www.kamangkaranews.com/2019/10/oknum-pejabat-dinas-perkimtaru-dinilai.html
https://www.kamangkaranews.com/
https://www.kamangkaranews.com/
https://www.kamangkaranews.com/2019/10/oknum-pejabat-dinas-perkimtaru-dinilai.html
true
2411474526934600298
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content